Rabu, 08 Juli 2015

cara mengirim email bagi pengguna Gmail (google mail)

Cara mengirim email bagi pengguna email (gmail) yang masih pemula

1.       Sign in ke gmail.com menggunkan username dan password anda

2.       Klik kolom “tulis” di sebelah kiri atas. Lihat gambar


3.       Akan muncul kotak untuk menulis email, tuliskan alamat penerima email. Lihat gambar



4.       Jika ingin menambahkan penerima klik ‘cc’(email lain diketahui oleh penerima) .lihat gambar


5.       Atau jika ingin menambahkan email lain tetapi tidak dietahui oleh penerima, silahkan klik
‘bcc’. Lihat gambar

6.       Ketik isi email yang anda akan kirimkan kepada penerima. Lihat gambar


7.       Jika ingin melampirkan file, klik icon berikut

   Sudah selesai dan ingin mengirim email. Silahkan klik ‘kirim’

Tidak ada komentar:

Posting Komentar